Pemerintah Desa Ngembal Kulon

Kec. Jati
Kab. Kudus - Jawa Tengah

Info
Selamat Datang di Sistem Informasi Desa Ngembal Kulon, Kecamatan Jati, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah

Artikel

Pamsimas Desa Ngembal Kulon, Langkah Maju Menuju Desa Sehat

Kader Ulin

05 Desember 2024

223 Kali dibuka

Ngembal Kulon, Kabupaten Kudus – Desa Ngembal Kulon menjadi salah satu penerima manfaat program Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (PAMSIMAS) yang bertujuan untuk meningkatkan akses air bersih dan sanitasi bagi masyarakat pedesaan. Program ini merupakan hasil kerja sama antara pemerintah pusat, pemerintah daerah, dan masyarakat, sebagai upaya mendukung pencapaian target pembangunan berkelanjutan (SDGs).

 

Pembangunan Pamsimas di Desa Ngembal Kulon merupakan salah satu upaya pemerintah untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat. Melalui program ini, warga dapat menikmati air bersih yang mengalir langsung ke rumah-rumah mereka. Proses pembangunan meliputi pengeboran sumur sedalam ±100 meter, pembuatan bak penampungan, dan pemasangan jaringan pipa sepanjang ±1800 meter. Selain itu, dibangun juga fasilitas sanitasi yang memadai. Partisipasi aktif masyarakat dalam seluruh tahapan proyek menjadi kunci keberhasilan program ini. Dengan adanya Pamsimas, diharapkan angka kejadian penyakit yang berkaitan dengan sanitasi buruk dapat menurun dan kualitas hidup masyarakat semakin meningkat.

 

Hingga saat ini, desa Ngembal Kulon sudah mempunyai 3 titik lokasi PAMSIMAS, yang pertama dibangun pada tahun 2012, yang keuda tahun 2020 dan yang ketiga dibangun pada tahun 2024, yang masih dalam proses pembangunan, dan ditargetkan akan rampung pada bulan Desember ini. Kemarin, (4/12) Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kudus melakukan kunjungan langsung ke Desa Ngembal Kulon untuk memantau kinerja sistem Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (Pamsimas) yang telah dibangun. Kunjungan ini bertujuan untuk memastikan bahwa fasilitas Pamsimas berfungsi dengan baik dan memberikan manfaat optimal bagi masyarakat.

 

Secara keseluruhan, harapan kedepannya adalah program Pamsimas di Desa Ngembal Kulon dapat memberikan dampak positif yang signifikan bagi kualitas hidup masyarakat dan pembangunan desa secara berkelanjutan.

 

Kirim Komentar

Nama
Telp./HP
E-mail

Komentar

Captha

CAPTCHA Image

Komentar Facebook

Aparatur Desa

Kepala Desa

MOH KHANAFI, SE.MM

Sekretaris Desa

ISTY HERIYAH, S.Si

Kaur Umum dan Perencanaan

INA ANDRIANI

Kaur Keuangan

NOOR AFIFAH

Kasi Pemerintahan

SUTINAH

Kasi Kesejahteraan

SUHARTONO

Kasi Pelayanan

SUNARTO

Kadus 1

-

Kadus 2

SUPAMI

Tenaga Administrasi 1

KHANIFATUL ALIYAH

Tenaga Administrasi 2

ANIS NOOR FAUZI

Pegawai Desa - Modin

FATKHURONI

Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri

Pemerintah Desa Ngembal Kulon

Kecamatan Jati, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah

Transparansi Anggaran

APBDes 2024 Pelaksanaan

Pendapatan

AnggaranRealisasi
Rp 5.040.948.900,00Rp 5.150.321.906,00

Belanja

AnggaranRealisasi
Rp 5.538.358.189,00Rp 4.714.528.348,00

Pembiayaan

AnggaranRealisasi
Rp 261.879.289,00Rp 511.671.289,00

APBDes 2024 Pendapatan

Hasil Usaha Desa

AnggaranRealisasi
Rp 27.000.000,00Rp 29.385.000,00

Hasil Aset Desa

AnggaranRealisasi
Rp 497.127.500,00Rp 506.297.500,00

Dana Desa

AnggaranRealisasi
Rp 1.142.138.000,00Rp 1.142.138.000,00

Bagi Hasil Pajak Dan Retribusi

AnggaranRealisasi
Rp 162.602.300,00Rp 162.602.300,00

Alokasi Dana Desa

AnggaranRealisasi
Rp 605.956.100,00Rp 603.260.100,00

Bantuan Keuangan Provinsi

AnggaranRealisasi
Rp 625.000.000,00Rp 625.000.000,00

Bantuan Keuangan Kabupaten/kota

AnggaranRealisasi
Rp 1.940.000.000,00Rp 1.940.000.000,00

Koreksi Kesalahan Belanja Tahun-tahun Sebelumnya

AnggaranRealisasi
Rp 0,00Rp 94.339.613,00

Bunga Bank

AnggaranRealisasi
Rp 12.000.000,00Rp 17.134.393,00

Lain-lain Pendapatan Desa Yang Sah

AnggaranRealisasi
Rp 29.125.000,00Rp 30.165.000,00

APBDes 2024 Pembelanjaan

Bidang Penyelenggaran Pemerintahan Desa

AnggaranRealisasi
Rp 1.457.441.989,00Rp 1.330.061.068,00

Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa

AnggaranRealisasi
Rp 2.752.525.000,00Rp 2.717.090.000,00

Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa

AnggaranRealisasi
Rp 346.395.000,00Rp 249.980.280,00

Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa

AnggaranRealisasi
Rp 322.204.200,00Rp 291.397.000,00

Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat Dan Mendesak Desa

AnggaranRealisasi
Rp 659.792.000,00Rp 126.000.000,00

 

Balai Desa Ngembal Kulon

Wilayah Desa Ngembal Kulon